Jangan Bawa Anak Jenguk Pasien ke Rumah Sakit, ini Bahayanya!
Bukan tanpa alasan diberlakukannya larangan membawa anak ke rumah sakit. Sebab ada berbagai risiko mengancam ketika si Kecil berada di lingkungan rumah sakit.
Sore dok.. mau tanya, di keluarga saya ada pendetita tb aktif, yaitu ibu saya. Selama beliau sakit, semua saya yg urus. Istri saya sangat khawatir sekali mengetahui berita ini dan kebetulan sedang di kampung halaman. Istri saya sedang mengandung anak pertama, sudah masuk 7 bulan. Langkah saya apa ya dok? Karena istri saya khawatir, takut saya tertular TB juga.. Mohon info dok, langkah apa yang saya harus lakukan sebelum saya menemui istri saya?
Direktori
0 Komentar