Forum

Kehamilan

Melahirkan

Kira-kira bisa tidak melahirkan normal padahal punya penyakit ambeien ?

5 Komentar

  • Hanum Imani
    Hanum Imani
    0 suka
    User
    Wah, ini persis banget kayak pengalaman waktu aku hamil anak pertama bun. Kebetulan wasir saya muncul saat kehamilan. Tapi Alhamdulillah saya bisa melahirkan normal loh bun. Saya sempat baca di artikel Halodoc bisa atau gaknya melahirkan normal tergantung derajat wasir. https://www.halodoc.com/artikel/wanita-dengan-wasir-bisa-melahirkan-normal-. Kalau aku baca di detik.com, wasir akibat kehamilan bisa menghilang setelah melahirkan juga. https://health.detik.com/ibu-hamil/d-3133383/wasir-saat-hamil-bikin-ibu-tak-bisa-melahirkan-normal-cek-faktanya-di-sini. Semoga tercerahkan ya bun saling berbagi pengalaman.
    • Toni Syantiq
      Toni Syantiq
      0 suka
      User
      Ini ada video penjelasannya https://shrinke.me/Toni101
      • Ria Elvana
        Ria Elvana
        0 suka
        User
        Persis kaya tante aku dulu, tp semua tergantung penanganan dr dokter selama masih hamil, kalau kondisi ambeyen nya blm parah insyaallah bisa
        • Tata Almira
          Tata Almira
          0 suka
          User
          tergantung mom... biasanya bidannya sebelum mendekati lahiran di cek dulu stadium ambeyennya kalo masih kecil mah bisa kok lahiran normal, tp kalo udh ada benjolannya besar mah pasti disaraninnya sesar soalnya ngeri pendarahan mom
          • Yura Natia
            Yura Natia
            0 suka
            User
            Sebenernya bisa2 aja mom asal ambeiennya engga parah2 banget. Kalau udah parah sih biasanya dokter nyaranin di sesar aja. Nah, kalau mom ingin lebih tau soal ambien waktu hamil, mening langsung tanya aja ke Haldooc. Nanti mom bakalan dikasih tau sama dokter yang ramah2 dan tentu ahli dibidangnya

            Rekomendasi Artikel

            Bolehkah Ibu Hamil Makan Pedas?

            Bolehkah Ibu Hamil Makan Pedas?

            Makanan pedas memang sangat menggugah selera, tidak terkecuali pada ibu hamil. Pertanyaannya bolehkah ibu hamil makan pedas? Temukan dulu jawabannya berikut ini.

            Ana Yuliastanti

            26 April 2024

            8 Cara Mencegah Muncul Stretch Mark saat Hamil

            8 Cara Mencegah Muncul Stretch Mark saat Hamil

            Stretch marks dapat timbul pada ibu hamil akibat peregangan kulit yang eksterm. Agar kemunculannya bisa diminimalisasi, berikut cara mencegah stretch marks saat hamil.

            Ana Yuliastanti

            24 April 2024

            Alyssa Soebandono Melahirkan Lagi di Usia 32 Tahun, Berikut Tips Hamil di Usia Lebih 30 Tahun

            Alyssa Soebandono Melahirkan Lagi di Usia 32 Tahun, Berikut Tips Hamil di Usia Lebih 30 Tahun

            Kabar gembira, aktris Alyssa Soebandono baru saja melahirkan anak ketiganya pada tanggal 22 April 2024 kemarin. Yuk, cek selengkapnya dalam artikel berikut ini!

            7 Makanan Penambah Energi Menjelang Persalinan

            7 Makanan Penambah Energi Menjelang Persalinan

            Persalinan normal sangat menguras energi. Karena itu menjelang persalinan, Ibu perlu mengonsumsi makanan penambah energi agar proses persalinan berjalan lancar.

            Ana Yuliastanti

            19 April 2024

            Manfaatnya Banyak, Ibu Hamil Harus Sering Jalan Kaki

            Manfaatnya Banyak, Ibu Hamil Harus Sering Jalan Kaki

            Ibu hamil harus banyak bergerak dan tidak boleh mager. Harus tetap bergerak salah satunya dengan sering berjalan kaki. Ini penting dilakukan sebab banyak manfaatnya.

            Ana Yuliastanti

            18 April 2024

            7 Penyebab Ibu Hamil mengalami Sesak Napas

            7 Penyebab Ibu Hamil mengalami Sesak Napas

            Sesak napas saat hamil merupakan keluhan yang sering terjadi. Ada sejumlah penyebab paling umum ibu hamil mengalami sesak napas. Simak penjelasannya berikut ini.

            Amanda Sagarmatha

            15 April 2024

            Cara Promil Alami yang Aman dengan Keberhasilan Tinggi

            Cara Promil Alami yang Aman dengan Keberhasilan Tinggi

            Mums dan Dads yang baru menikah dan berencana melakukan program hamil untuk mendapatkan buah hati, berikut cara promil alami yang bisa dicoba dan berpotensi berhasil.

            Amanda Sagarmatha

            15 April 2024

            Harus Tahu, Ini Ciri-ciri Kontraksi Palsu pada Ibu Hamil

            Harus Tahu, Ini Ciri-ciri Kontraksi Palsu pada Ibu Hamil

            Bumil di masa trimester 3 kehamilan harus bisa membedakan ciri-ciri kontraksi palsu dan kontraksi sebenarnya agar tidak salah. Cari tahu ciri-ciri kontraksi palsu di sini.

            Amanda Sagarmatha

            14 April 2024

            Direktori

              Pusat Kesehatan

                Selengkapnya
                Proses...